Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Tips dan Cara Alami, Simpel dan Sehat Membuat Wajah Putih

Tips Cara. sebagaian besar wanita mengingkan wajahnya menjadi putih cemerlang atau paling tidak tampil bersih. Pada artikel ini saya ingin berbagi mengenai Tips dan Cara Alami, Simpel dan Sehat Membuat Wajah and menjadi Putih, Bersih dan yang paling utama tidak membutuhkan biaya yang mahal.

Silahkan Baca Juga:

1. Bersihkan Wajah dari Bekas Make Up. Wanita selalu tampil dengan make up, paling tidak bedak tipis di wajah. Seberapapun penjelsan mengenai kehandalan alat make up bersahabat dengan kulit anda, anda harus segera mebersihkannya terutama pada saat menjelang tidur. Bahan dalam alat kosmetik biasanya menghambat pori-pori. Biasakanlah membersihkan muka anda sebelum tidur.



2. Gunakan Kosmetik yang Tepat. Kosmetik tidak dirancang untuk segala jenis wajah oleh karena periksalah jenis kulit anda sebelum menentukan jenis kosmetik yang anda ingin gunakan. Perhatian khusus harus diberikan utnuk wajah yang mengandung minyak berlebih. Beberapa bahan kimia pada kosmetik dapat berabahay bagi kulit ketika bertemu dengan minyak atau keringat. Jangan ragu untuk konsultasi ke dokter kulit mengenai masalah ini.



3. Lakukan Perawatan Rutin. Ingat perawatan rutin tidak mesti mahal dan juga perawatan rutin akan membuat wajah putih alami dibandingkan dengan menggunakan pemutih wajah instan. Lakukan totok wajah sendiri atau memebri nutri untuk kulit wajah bisa jadi langkah sederhana untuk menjaga kecantikan wajah anda.



4. Jangan Pecahkan Jerawat! Memecahkan jerawat menggunakan tangan akan berakibat fatal bagi wajah anda. Resiko masuknya bakteri melalui tangan anda akan berdampak pada infeksi wajah. Gunakanlah pembersih wajah yang berbasis air dan sebum untuk membersihkan jerawat.



5. Hindari penggunaan krim secara berkepanjangan. selain mahal, hal ini dianggap sia-sia bahkan akan berdampak buruk bagi kesehatan kulit anda, terutama untuk produk yang tidak terjamin mutunya. Beberapa produk mungkin disarankan oleh dokter ahli kulit namun saran yang paling baik adalah rawatlah kulit anda dengan bahan alami karena hal ini jauh lebih aman.







6. Gunakan Sunblock. Penggunaan sunblock pada saat keluar rumah terbukti sangat ampuh untuk menjaga wajah tetap putih. Gunakan sunblock paling tidak SPF 30 untuk melindungi kulit wajah anda. Sinar matahari dapat merusak wajah anda dan juga sinar UV dapat menjadi penyebab kanker kulit. Pilihlah lotion yang dirancang khusus untuk wajah karena kulit wajah jauh lebih sensitif dibandingkan dengan kulit lengan.



7. Perbaiki Pola Makan. Makanan merupakan sumber gizi utama bagi tubuh anda. Kelebihan mengkonsumsi alkohol dan juga minuman beralkohol sangat berpengaruh pada kecerahan wajah anda, salin itu kedua produk tersebut sangat membahayakan kesehatan, jadi hindarilah. Perbanyaklah makan makanan fresh food seperti buah dan juga sayuran. Jangan lupa meminum air putih secukupnya.